Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Alasan Orang Obesitas Tetap Harus Minum Susu

image-gnews
ilustrasi susu (pixabay.com)
ilustrasi susu (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Memiliki berat tubuh yang berlebihan terutama atau obesitas membuat banyak orang pilih-pilih mengkonsumsi makanan. Selain makanan padat, beberapa orang juga menghindari mengkonsumsi susu. Padahal, sebenarnya tidak ada masalah untuk hal ini.

Ilmuwan nutrisi Matthew Lantz Blaylock menjelaskan hal tersebut saat mengisi acara peluncuran susu Greenfields kemasan kecil di Jakarta, Jumat, 14 September 2018. Blaylock menyebut susu tetap harus dikomsumsi orang obesitas dengan alasan kebutuhan asupan makanan yang lengkap.

Artikel terkait:
Ingat, Tak Semua Susu Baik untuk Anak. Ini Contohnya
Ahli Gizi Ungkap soal Keamanan Konsumsi Susu Kental Manis
Jangan Khawatir Minum Susu Bubuk, Vitaminnya Tetap Lengkap
Bahaya Mengkonsumsi Susu dan Yogurt Bersamaan

“Boleh (dikonsumsi orang obesitas) karena susu juga sangat penting untuk dipenuhi lantaran masuk pola makan yang seimbang,” ujar Blaylock di lokasi.

Ia menjelaskan pada dasarnya makanan bukanlah faktor utama yang mendasari pertambahan berat badan. Hal ini menurutnya lantaran seseorang tidak bisa mengelola kalori yang ada dalam tubuhnya dengan baik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Karena itu, untuk menjaga kesehatan tubuh dan bentuk yang ideal, seseorang harus menyeimbangkan makanan yang mereka konsumsi dengan olahraga yang cukup dan rutin.

“Kalau orang gemuk itu lantaran kalori yang masuk lebih banyak dari kalori yang keluar. Untuk itu, harus lebih banyak olahraga dan hindari makanan olahan,” jelasnya.

Blaylock melanjutkan, dalam susu sendiri terdapat beberapa kandungan, salah satunya lemak yang dihasilkan dari sapi. Namun, lemak dalam susu ini justru sangat baik untuk mendapatkan tubuh ideal seseorang.

Susu ini cocok buat orang yang ingin menurunkan berat badan atau yang tidak mau bertambah gemuk lagi,” tuturnya.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

2 hari lalu

Ilustrasi minum susu/Danone
Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

Memilih antara susu sapi dan susu kerbau bergantung pada preferensi individu, kebutuhan nutrisi, dan pertimbangan pola makan.


Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

3 hari lalu

Ilustrasi anak obesitas berolahraga. Kevin Frayer/Getty Images
Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

Penelitian mengklaim olahraga pada malam hari bisa memberi lebih banyak manfaat kesehatan bagi orang obesitas dan diabetes tipe 2.


Parto Patrio Operasi Batu Ginjal, Kenali Gejala dan Penyebab Batu Ginjal

3 hari lalu

Parto Patrio  di Trans TV, Jakarta, 13 November 2002. [TEMPO/ Rendra].
Parto Patrio Operasi Batu Ginjal, Kenali Gejala dan Penyebab Batu Ginjal

Komedian Parto Patrio sedang menjalani pemulihan usai operasi batu ginjal. Lantas, apa yang menyebabkan dan tanda-tanda dari penyakit ini?


10 Efek Mengonsumsi Makanan Manis Berlebihan, Bisa Picu Sel Kanker

10 hari lalu

Ilustrasi makanan manis seperti cupcakes. Unsplash.com/Viktor Forgacs
10 Efek Mengonsumsi Makanan Manis Berlebihan, Bisa Picu Sel Kanker

Ada banyak efek makanan manis yang tidak bagus untuk kesehatan, di antaranya bisa meningkatkan risiko diabetes hingga bertumbuhnya sel kanker.


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

17 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Mengenal Kanker Prostat yang Diderita OJ Simpson, Siapa yang Berpotensi Diserang Jenis Kanker Ini?

17 hari lalu

O.J. Simpson. wrdw.com
Mengenal Kanker Prostat yang Diderita OJ Simpson, Siapa yang Berpotensi Diserang Jenis Kanker Ini?

OJ Simpson meninggal setelah melawan kanker prostat. Lantas, apa jenis kanker tersebut dan siapa yang berpotensi mengalaminya?


Anak Obesitas dan Kurang Gizi Berisiko Tinggi Kekurangan Zat Besi

18 hari lalu

Ilustrasi anak obesitas/obesitas dan kesehatan. Shutterstock.com
Anak Obesitas dan Kurang Gizi Berisiko Tinggi Kekurangan Zat Besi

Kekurangan zat besi dapat menyebabkan anemia, suatu kondisi yang mengakibatkan kurangnya sel darah merah yang sehat.


Memahami Gangguan Saraf Papiledema, Penyebab dan Gejala

28 hari lalu

ilustrasi periksa mata (pixabay.com)
Memahami Gangguan Saraf Papiledema, Penyebab dan Gejala

Papiledema adalah pembengkakan kepala saraf kedua yang terjadi secara bersamaan antara dua mata. Cek gejalanya.


5 Tanda-tanda Kucing akan Melahirkan

32 hari lalu

Ilustrasi kucing. Sumber: Unsplash/asiaone.com
5 Tanda-tanda Kucing akan Melahirkan

Setidaknya ada lima tanda-tanda kucing akan melahirkan. Di antaranya terjadi perubahan perilaku dan nafsu makan.


3 Resep Olahan Susu untuk Sahur dan Berbuka Puasa

38 hari lalu

Aktivitas penjualan susu sapi yang disetor peternak di instalasi Persusuan Koperasi Unit Desa (KUD) Cepogo, Kecamatan Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah, Sabtu, 26 Oktober 2019.  Setelah disetor ke KUD susu yang terkumpul kemudian dipasok ke industri minuman susu di Salatiga. TEMPO/Bram Selo Agung Mardika
3 Resep Olahan Susu untuk Sahur dan Berbuka Puasa

Susu pilihan yang sempurna untuk memenuhi kebutuhan nutrisi selama puasa karena mengandung protein, kalsium, vitamin D, dan nutrisi penting lainnya.